Prediksi Pelita Jaya vs Mitra Kukar 5 Juni 2012. Pelita Jaya vs Mitra Kukar.
Pertandingan Pelita Jaya vs Mitra Kukar. Pelita Jaya akan menjamu Mitra
Kukar pada sore ini (5/6) di Stadion Singaperbangsa Kerawang pada
lanjutan Liga Super Indonesia (ISL) 2011/2012.
Kemenangan tuan rumah "Pelita Jaya" saat menjamu Persisam Samarinda
(2/6) dengan skor 3-0 membuat tim besutan Rahmad Dermawan optimis akan
memenangkan laga kali ini. Selain itu, Mitra Kukar yang pada laga
tandang sebelumnya dipermalukan oleh Persib Bandung dengan skor telak
5-0 tidak membuat down para pemain dan official. Target mencuri point
dikandang Pelita Jaya adalah tujuan utama laga ini.
Pada laga kali ini Mitra Kukar tidak akan diperkuat oleh beberapa pilar
utamanya, Hamka Hamzah, Arif Suyono, Seiji Kaneko dipastikan absen
karena akumulasi kartu kuning. Meski demikian Pelatih Mitra Kukar telah
mempersiapkan pemain yang kualitasnya tidak jauh berbeda ujar "Bustomi"
yang ditunjuk menjadi Kapten karena Hamka Hamza absen.
Saat ini Pelita Jaya berada diurutan ke-8 klasemen sementara ISL dengan
perolehan 38 point dari 27 laga yang telah dilakoni. Sedangkan tim tamu
Mitra Kukar berada dibawah Pelita Jaya tepatnya di urutan ke-9 dengan
kumpulan 35 point dari 26 laga.
Head to Head Pelita Jaya vs Mitra Kukar :
Mitra Kukar 1 - 0 Pelita Jaya (17 Jan 2012 : ISL)
Lima Pertandingan Terakhir Pelita Jaya :
Pelita Jaya 3 - 0 Persisam Samarinda (02 Jun 2012 : ISL)
PSPS Pekanbaru 1 - 1 Pelita Jaya (26 Mei 2012 : ISL)
Persija 2 - 1 Pelita Jaya (22 Mei 2012 : ISL)
Persib 3 - 2 Pelita Jaya (13 Mei 2012 : ISL)
Pelita Jaya 2 - 1 Persiwa Wamena (09 Mei 2012 : ISL)
Lima Pertandingan Terakhir Mitra Kukar :
Persib 5 - 0 Mitra Kukar (02 Jun 2012 : ISL)
Mitra Kukar 0 - 0 Persiba Balikpapan (28 Mei 2012 : ISL)
Mitra Kukar 4 - 1 Gresik United (25 Mei 2012 : ISL)
Arema 5 - 3 Mitra Kukar (17 Mei 2012 : ISL)
Persela 2 - 1 Mitra Kukar (11 Mei 2012 : ISL)
Prediksi Pemain Pelita Jaya vs Mitra Kukar :
Pelita Jaya : 21-Wardhana, 14-Ruben, 4-Zhekov, 32-Igbonefo, 5-Edi, 11-Dedi, 8-Egi, 17-Joko, 77-Takpor, 7-Greg, 9-Bajevski.
Mitra Kukar : 34-Hendro, 22-Ardan, 15-Bahoken, 13-Victor, 25-Isnan, 18-Lee, 6-Dirga, 19-Bustomi, 7-Zulham, 10-Jajang, 26-Saktiawan.
Prediksi Skor Pertandingan Pelita Jaya vs Mitra Kukar : Pertandingan ini akan dimenangkan oleh tuan rumah dengan skor akhir PELITA JAYA 3-1 MITRA KUKAR. Pertandingan Pelita Jaya vs Mitra Kukar disiarkan LIVE di ANTV pukul 15:30 wib, Selasa 5 Juni 2012.